Postingan

paper karet

Gambar
BUDIDAYA TANAMAN PERKEBUNAN “Tanaman Karet di Indonesia” Disusun Oleh  : Raymond Pratama                              143112500150018 Program Studi Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Nasional Jakarta Juni, 2017 BAB I PENDAHULUAN Pada dasarnya karet bisa berasal dari alam yaitu dari getah pohon karet (atau dikenal dengan istilah latex), maupun produksi manusia (sintetis). Saat pohon karet dilukai, maka getah yang dihasilkan akan jauh lebih banyak. Sumber utama getah karet adalah pohon karet Para Hevea Brasiliensis (Euphorbiaceae). Saat ini Asia menjadi sumber karet alami. Awal mulanya karet hanya hidup di Amerika Selatan, namun sekarang sudah berhasil dikembangkan di Asia Tenggara. Kehadiran karet di Asia Tenggara berkat jasa dari Henry Wickham. saat ini, negara-negara Asia menghasilkan 93% produksi karet alam, yang terbesar adalah Thailand, diikuti oleh Indonesia, dan Malaysia. Karet telah digunakan sejak lama untuk berbagai

Pasca Panen Kelapa Sawit

Gambar
Panen dan pasca panen kelapa sawit   Proses panen kelapa sawit           Panen adalah pemotongan tandan buah dari pohon sampai dengan pengangkutan kepabrik yang meliputi kegiatan pemotongan tandan buah segar, pengutipan brondolan, pemotongan pelepah, pengangkutan hasil ke TPH, dan pengangkutan hasil ke pabrik. TUJUAN PANEN KELAPA SAWIT           Memanen buah pada tingkat kematagan yang optimum, memanen dan mengutip brondolan, mengirim TBS ke pabrik dalam waktu 1hari setelah panen. Hal ini dimaksudkan untuk mengurangi penyusutan dan mengurangi kandungan minyak bebas di dalam minyak sawit mentah atau CPO(crude palm oil). SISTEM PANEN           Standart panen yang digunakan antara satu perusahaan dan perusahaan lain kemungkinan berbeda. Tandan buah matang minimal harus memiliki 5 brondolan di piringan pertanda buah siap di panen Pelepah yang d tunas di potong tiga bagian dan di susun rapi pada gawangan mati. TBS dan brondolan disusun rapi di TPH untuk pengangkutan k